Minki Kang, Saprita Tahir, & Fairuza / Co-founder of Pedesaan Farm

3 morning ritual essentials ?
Minki Kang : Main/mandiin anak, buka email dan chat, sarapan
Saprita Tahir : Yoga, sarapan + ngopi, be-a-be
Fairuza : Baca berita, Buang air besar, makan


3 menu sarapan favorit ?
Minki Kang : Breakfast for champion (bacon, sausage, egg, toast, baked beans, sauteed mushroom), gado gado, Banana blueberry smoothie
Saprita Tahir : Semua menu sarapan di rumah gue (thanks to mba sumi), lonsay, scrambled eggs+brie cheese
Fairuza : Nasi goreng Mbak Sumi, ketoprak, ketupat sayur


Apa latar belakang mendirikan Pedesaan Farm? 
Minki Kang : Rasa ingin meninggalkan kehidupan - hiruk pikuk perkotaan. Keinginan untuk ruralisasi. 
Saprita Tahir : Gue bercita2 punya platform di mana gue bisa belajar, mempraktikkan langsung, dan berbagi ilmu tentang regenerative agriculture. Soalnya gue percaya regenerative agriculture bisa memutar balik climate change kalau dikerjakan dengan skala yang besar. I believe that the future is farming! 
Fairuza : Pingin berkontribusi nyata terhadap ancaman climate change yang semakin parah, dan bisa punya usaha sendiri



3 hal yang bikin betah di Pedesaan Farm? 
Minki Kang : Udara bersih, segar dan sejuk; suasana sunyi dan damai; view pegunungan beluk tersentuh yang hijau
Saprita Tahir : Fresh air, slow living, close to nature (where we actually belong)
Fairuza : Cuaca yang sejuk, sepi nggak berisik, dan pemandangan indah



You may also like

Back to Top